Ujian Integritas Pejabat Publik

Banjir yang melanda Kebon Pala, Kampung Melayu, Jatinegara, akibat luapan Kali Ciliwung pada 28 November 2024, menjadi perhatian nasional. Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka turun langsung ke lokasi untuk memberikan bantuan berupa logistik kebutuhan pokok. Kemasan tas bertuliskan “Bantuan Wapres …